Tuesday, December 13, 2005

Rio teman ku .. ayo kita bernostalgia ... yang lain juga boleh ikut lho :)


hari ini aku bersenandung bernostalgia ... lagu ini lagu kebangsaan ... rio, mari bernyanyi bersama siang ini ....elfa's singers rock !!!!! heheheheh

PESTA
CIPT : HENTRIESA / WIEKE GUR

DI DALAM PESTA ADA PITA-PITA
MUSIK YANG KERAS JUGA DERAI CANDA
DI DALAM PESTA ADA GELAK TAWA
TERASA MALAM SEMAKIN CERIA

DI DALAM PESTA BUANGLAH DUKA
BIARKAN SAJA ANGAN-ANGAN LEPAS
DI DALAM PESTA MARI BERDANSA
AMBIL LANGKAH IKUTI IKUTI IRAMA

GERAKKAN KAKIMU KE KIRI DAN KE KANAN
LANGKAHKAN KE DEPAN DAN BENTUK KE PUTARAN
SEPANJANG MALAM TERUS DANSA
SEPANJANG MALAM TERUS PESTA
(SAMPAI PAGI MENJELANG)

DI DALAM PESTA BUANGLAH DUKA
BIARKAN SAJA ANGAN-ANGAN LEPAS
DI DALAM PESTA MARI BERDANSA
AMBIL LANGKAH IKUTI IRAMA

OH TERASA MALAM SEMAKIN CERIA



MASA KECILKU
CIPT : DIAN PP / SUMIATI

TERKENANG MASA KECILKU
SENANGNYA AKU SELALU DIMANJA
APA YANG KUMINTA SELALU SAJA ADA
DARI MAMA , DARI PAPA, CIUM PIPI KU DULU

SAATKU TIBA BERULANG TAHUN
SENANGNYA HADIAHKU BONEKA
LUCUNYA, KUSUKA SAMPAI KINI KU SUKA
KINI AKU TELAH DEWASA BONEKA KUBAWA SELALU

INGIN KU KEMBALI KE MASA YANG LALU
BAHAGIANYA DULU WAKTU KECILKU
KUDENGAR CERITA MAM PAPA BILANG
AKU LINCAH LUCU
WAKTU KECILKU ... WAKTU KECILKU
AKU SUKA BERNYANYI

SAATKU TIBA BERULANG TAHUN
TAK LUPA HADIAHKU SEPEDA
KUPAKAI SETELAH SELESAI KU BELAJAR
JANJI MAMA , JANJI PAPA
SETELAH KU NAIK KELAS



DARI HATI KE HATI
CIPT : BILLY J BUDIARJO

SENYUM PENUH PESONA
SEAKAN AKAN SELALU MENGGODA
NAMUN TIADA KATA CINTA
PERNAH TERUCAP
DARI DIRIMU

HASRAT UNTUK SEGERA
MENGUTARAKAN SEGALA RASA
TETAPI BILAKAH SAATNYA
KITA BERDUA
HANYA BERDUA

DARI HATI KE HATI
MEMANG ITU YANG SELALU DINANTIKAN
SUASANA ASMARA
TELAH SEKIAN LAMA JADI DAMBAAN

HAMPIR SETIAP KALI
PERJUMPAAN MENGGETARKAN HATI
HANYA SIKAP DAN TATP MATA
MENJADI TANDA-TANDA CINTA

HASRAT UNTUK SEGERA
MENGUTARAKAN SEGALA RASA
TETAPI BILAKAH SAATNYA
KITA BERDUA
HANYA BERDUA

DARI HATI KE HATI
MEMANG ITU YANG SELALU DIRASAKAN
SUASANA ASMARA
TELAH SEKIAN LAMA JADI DAMBAAN


No comments: